#Awal Bertemu#
Pada bulan Oktober 2024 kami bertemu dan saling mengenal untuk lebih dalam tentang kami, dari hal kecil hingga kehidupan dan pekerjaan. Tidak ada yang pernah tau di antara kami jika perkenalan ini membawa kami pada satu ikatan suci.
#Lamaran#
Desember 2024, kita melangkah lebih jauh dengan menjalin pertunangan yang disaksikan oleh kedua orangtua dan merencanakan pernikahan.
#Menikah#
Kami percaya, bukan bertemu lalu berjodoh. Tapi karna berjodohlah kami dipertemukan. Insya Allah tepat pada 21 Juni 2025 kami akan melangsungkan momen yang ditunggu-tunggu untuk menjadi ikatan sah yaitu Akad Nikah.