Our Love Story
Awal kisah ini dimulai dari teman kantor kami yang ingin mengenalkan kami berdua pada tahun 2023. Semakin intens komunikasi yang kami bangun bersama sampai pada tahun 2024 kami memutuskan untuk menjalin komitmen bersama. Jarak yang memisahkan membuat pertemuan itu langka.
Pada 1 juli 2024 setelah perkenalan kepada keluarga masing-masing kami bersepakat untuk saling mengikat satu sama lain dengan menggelar acara lamaran di Jakarta.
Melalui perjalanan yang singkat namun tidak mudah ini kami berusaha mempersiapkan untuk menyempurnakan separuh agama. Acara akad dan resepsi yang akan dilaksanakan pada 1 agustus 2025.