Bride and Groom
Maha suci Allah yang telah menciptakan makhluk-Nya berpasang-pasangan, Ya Allah rahmatillah pernikahan kami
Tuhan membuat segala sesuatu indah pada waktunya.
Indah saat Dia mempertemukan, indah saat Dia
menumbuhkan kasih, dan indah saat Dia
mempersatukan putra-putri kami dalam
suatu ikatan pernikahan Kudus
Putri Tunggal dari
Bapak Mustakim & Ibu Eka Priyatnasih
&
Putra Pertama dari
Bapak Sutaryono & Ibu Sri Sudiarti
Our Love Story
Kisah ini berawal dari pertemuan kami di tahun 2016, hanya sebatas nama di antara sekian banyak wajah di kampus. Namun seiring waktu, nama itu mulai sering kami sebut.
Hingga pada 2018, kami memutuskan untuk saling menjadi bagian dalam hidup satu sama lain. Perjalanan kami tak selalu mudah. Ada tawa, tangis, dan banyak pelajaran yang membuat kami semakin yakin untuk melangkah bersama.
Penghujung tahun 2024 membawa kejutan manis, sebuah lamaran yang merupakan hadiah ulang tahun yang tak terlupakan.
Dan di Agustus 2025, nama yang dulu hanya terdengar di ruang kelas, akan menjadi nama yang kami panggil dengan cinta seumur hidup.
#SAnctuaryofYOu