Our Jurney
Kisah Cinta
Setiap langkah membawa kenangan indah.
First Meet
2021 Kami bertemu sebagai seorang Partner kerja dan didalam 1 ruangan yang sama tempat kami bekerja, Awal bertemu banyak sekali drama yang sudah kita lalui, dari yang awalnya benci hingga sedikit-sedikit timbul rasa suka, dan rasa saling menyayangi.
Relationship
2022 Kami mengikat sebagai sepasang kekasih dengan cara sembunyi-sembunyi agar teman-teman 1 ruangan kami tidak ada yang mengetahui, namun karena rasa cemburu yang besar hingga membuat kami selalu emosional hingga teman-teman kami 1 ruangan pun tau, alhasil salah satu dari kami di pindahkan ke ruangan yang lain.
Berkomitmen
5 Februari 2025 Kami berkomitmen untuk mempertemukan keluarga kami untuk melanjutkan ke tahap yang lebih serius.
Melamar
Lika-Liku Hubungan kami lalui bersama hingga kami memutuskan untuk merencakan Lamaran pada Tanggal 14 April 2025.
Menikah
Kami memutuskan untuk mengikat Janji Suci Pernikahan pada Tanggal 21 Juni 2025.
Thank You
for reading our story